Factsheet Dicoding

#ceritadicoding : Story of Dicoding

Dicoding secara resmi diluncurkan tanggal 5 Januari 2015 untuk menjembatani developer Indonesia dengan kebutuhan dan permintaan pasar yang semakin kompetitif. Melalui keempat pilar: challenge, event, academy, dan jobsdicoding secara giat bekerja untuk mewujudkan misinya menumbuhkembangkan ekosistem industri IT di Indonesia dengan mengasah talenta terbaik menghasilkan produk teknologi unggul yang mampu bersaing di pasar lokal maupun global.

IDCamp 2022 Virtual Campus Roadshow: Politeknik Negeri Padang

IDCamp 2022 Virtual Campus Roadshow: Politeknik Negeri Padang

Kemajuan teknologi saat ini yang semakin pesat membuat lapangan pekerjaan di bidang IT semakin terbuka lebar. Hal ini tentu saja menjadi kesempatan bagi para Fresh Graduate untuk merintis karier di bidang IT. Saat ini kebutuhan industri terhadap talenta digital yang berkualitas meningkat 600.000 orang setiap tahunnya. Oleh karena itu, untuk ...

5 Hal yang Perlu Kamu Ketahui tentang Blockchain

5 Hal yang Perlu Kamu Ketahui tentang Blockchain

Apa yang pertama kali terlintas dalam pikiranmu saat mendengar istilah blockchain? Sebagian besar mungkin akan menjawab Bitcoin, salah satu mata uang kripto (cryptocurrency) yang paling terkenal. Hal ini tidak salah karena Bitcoin memang erat kaitannya dengan blockchain. Namun, tahukah kamu perbedaan antara keduanya? Mengapa blockchain disebut sebagai “the new, high-emerging ...

Dzul: Satpam yang Belajar Programming Demi Mimpinya

Dzul: Satpam yang Belajar Programming Demi Mimpinya

Cerita Luthfirrahman Dzulkarnain, Peserta Bangkit 2022 yang Pernah Menjadi Satpam hingga Ojek Online, Lalu Belajar Programming Android untuk Kejar Mimpi “Jangan menyerah pada mimpimu, atau mimpimu yang akan menyerah padamu.” (John Wooden, Pelatih dan Pemain Basket Amerika) Berbicara tentang mimpi, Luthfirrahman Dzulkarnain (25) adalah seseorang yang berpegang teguh untuk terus ...

Selamat kepada 10 Pemenang IDCamp 2022 Sharing Contest

Selamat kepada 10 Pemenang IDCamp 2022 Sharing Contest

IDCamp (Indosat Ooredoo Hutchison Digital Camp) merupakan program beasiswa coding untuk mencetak developer/programer muda Indonesia yang siap bersaing di dunia ekonomi digital. Tahun 2022 ini, Indosat Ooredoo Hutchison kembali melaksanakan IDCamp untuk tahun keempat program ini. Berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya, kali ini IDCamp menambahkan 2 alur belajar baru sebagai pilihan ...

3 Tips Mantap untuk Memulai Belajar Pemrograman

3 Tips Mantap untuk Memulai Belajar Pemrograman

Pemrograman merupakan kemampuan yang harus selalu diasah. Kita harus banyak membaca dari berbagai sumber, bersahabat dengan dokumentasi sebuah program, dan mengetahui tips belajar programming yang tepat. Selain membaca teori, kita juga harus mempraktikkan apa yang telah kita pelajari. Bahkan jika dihitung dari persentase, disarankan untuk 80% praktik dan 20% teori ...

[Fulfilled] Vacancy – Learning and Development Intern

[Fulfilled] Vacancy – Learning and Development Intern

Learning and Development Intern (6 Months) [Update: 20 Mei 2023: Posisi ini telah terpenuhi dan kandidat yang terpilih telah dihubungi] Requirement/Specification: Lulusan/mahasiswa tingkat akhir, lebih disukai dari jurusan Manajemen/Bisnis/Psikologi/Pendidikan. Wajib memiliki skill dasar pengolah kata (word processor), pengolah angka (spreadsheet), dan aplikasi presentasi (slides/powerpoint). Tech-savvy, Dicoding adalah perusahaan pelatihan/edukasi daring ...

Augmented Reality Creator Challenge Powered by Snap AR: Independence Day 2022 Series

Augmented Reality Creator Challenge Powered by Snap AR: Independence Day 2022 Series

Seiring dengan tren gaya hidup digital yang makin digemari masyarakat Indonesia, teknologi Augmented Reality (AR) dapat dimanfaatkan sebagai alternatif media pemasaran dan promosi produk. Untuk itu, menyambut Hari Kemerdekaan Indonesia ke-77, Snapchat menghadirkan tantangan kepada Developer Indonesia untuk membuat Produk AR di Platform Snapchat bertemakan Kemerdekaan Indonesia. Produk AR Filter ...